Trik mudah merebus telur ini bikin aromanya tak amis dan nggak cepat busuk

Trik mudah merebus telur ini bikin aromanya tak amis dan nggak cepat busuk
YouTube/Dessy Marhandrie

Brilio.net - Salah satu olahan teluryang sehat dan nikmat yakni diolah rebus. Dilansir dari webm.com, telur rebus merupakan sumber protein tanpa lemak yang sangat baik bagi tubuh. Selain itu, rendahnya kalori pada telur rebus ini membuatnya kerap dijadikan pilihan menu diet. Misalnya untuk campuran salad, roti gandum, atau oatmeal.

Sayangnya, telur yang hanya direbus ini terkadang masih menyisakan bau amis cukup menyengat. Apalagi jika jenis telur yang digunakan adalah telur bebek atau telur ayam dari peternakan. Jenis telur tersebut memiliki kandungan protein atau asam amino cukup tinggi, dengan begitu baunya cenderung lebih amis.

Namun tak perlu khawatir, ada sebuah trik mudah yang bisa dilakukan untuk menghindari bau amis telur setelah direbus. Trik ini pernah dibagikan oleh salah satu pengguna YouTube bernama Dessy Marhandrie. Selain biar nggak amis, trik merebus tersebut juga bisa bikin telur nggak mudah basi, lho.

(brl/lut)

Video

Selengkapnya
  • Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas

    Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas

  • Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia

    Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia

  • Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas

    Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas

Review

Selengkapnya