Resep tumis bayam, lezat, mudah dibuat, dan menggugah selera

Resep tumis bayam, lezat, mudah dibuat, dan menggugah selera
Instagram/@mamihhoki

Brilio.net - Tumis bayam lezat, sehat, dan simpel bisa kamu bikin bersama keluarga di rumah. Untuk disantap sendiri maupun disajikan buat tamu pun bisa, lho. Supaya makin enak dan aromanya wangi, olah bersama bumbu tradisional seperti bawang merah maupun bawang putih. Dikutip BrilioFood dari akun Instagram @mamihhoki, resep tumis bayam.

Resep tumis bayam, lezat, mudah dibuat, dan menggugah selera

foto: Instagram/@mamihhoki

Bahan:
- 1 ikat bayam, bersihkan
- 4 siung bawang merah, iris halus
- 3 siung bawang putih, iris halus
- Minyak untuk menggoreng
- Gula, garam, dan penyedap
- 1 buah tomat
- Air secukupnya

Cara membuat:
1. Tumis bawang merah dan bawang putih hingga harum.
2. Masukkan bayam, air, gula, garam, dan penyedap. Masak hingga bayam layu dan matang.
3. Masukkan tomat.

(brl/lut)

Video

Selengkapnya
  • Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas

    Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas

  • Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia

    Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia

  • Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas

    Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas

Review

Selengkapnya